SINOPSIS NARUTO
Naruto: Shippūden the Movie (劇場版NARUTO−ナルト− 疾風伝 Gekijōban Naruto Shippūden ) adalah film tahun 2007 dengan sutradara Hajime Kamegaki dan penulis skenario Junki Takegami. Film ini merupakan film keempat yang diangkat dari manga Naruto sekaligus film pertama yang diangkat dari serial anime Naruto: Shippūden. Pembuatan film ini pertama kali diumumkan 22 November 2006 di Shonen Jump. Di Jepang, film ini mulai diputar di gedung bioskop sejak 4 Agustus 2007, namun tiketnya sudah mulai dijual sejak 4 Agustus 2007. Edisi DVD film ini akan dirilis di Jepang pada 23 April 2008.
Posting Komentar